Saturday, May 11, 2019

5 Bahaya Makan Manis Berlebihan Saat Buka Puasa, Perlu Diwaspadai

Liputan6.com, Jakarta Bahaya makan manis berlebihan saat buka puasa ternyata harus segera diwaspadai. Menurut berbagai sumber, anjuran buka puasa dengan yang manis-manis sebenarnya tidak ditemukan di dalam hadis. Sehingga anjuran tersebut datangnya bukan dari Rasulullah SAW.

Namun dengan demikian, bukan berarti anjuran tersebut tidak ada dasarnya. Beberapa ulama ada yang menganjurkan berbuka dengan makanan yang manis.

Di sini mereka menafsirkan perintah berbuka dengan kurma bertujuan untuk memulihkan penglihatan yang menurun akibat puasa. Jika kurma ini tidak ada, maka bisa diganti dengan makanan manis.

Selain itu, pasti kamu juga sering mendengar kalimat ‘Berbuka dengan yang manis’. Kalimat ini kerap muncul di sejumlah iklan di televisi. Maka tak heran, hingga saat ini kamu terbiasa untuk mengonsumsi makanan yang manis saat buka puasa. 

Tak ada yang salah, baik mau mengonsumsi makanan manis atau tidak saat buka puasa. Namun yang menjadi salah jika kamu mengonsumsi terlalu banyak makanan manis saat berbuka. Soalnya hal ini bisa menimbulkan dampak yang cukup serius, terutama bagi kesehatan tubuhmu. Itulah bahaya makan manis berlebihan saat buka puasa.

Seperti Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, berikut 5 bahaya makan manis berlebihan saat buka puasa, Kamis (9/5/2019).

Let's block ads! (Why?)


http://bit.ly/2Vyjdyn

May 11, 2019 at 05:00PM from Berita Terkini, Kabar Terbaru Hari Ini Indonesia dan Dunia - Liputan6.com http://bit.ly/2Vyjdyn
via IFTTT
Share:

Related Posts:

0 Comments:

Post a Comment