Monday, December 10, 2018

Bawa Persija Juara, Simic Berharap Dipanggil Timnas Kroasia

Namun, ada satu mimpi lagi yang masih ingin dikejar Simic. Ia berharap suatu saat nanti bisa dipanggil untuk memperkuat Timnas Kroasia.

"Saya sudah mendiskusikan ingin membela timnas, tapi masih jauh untuk menjadi kenyataan. Tapi, itu bakal tetap menjadi motivasi besar saya dalam berkarier," ucap Simic.

Simic mengaku mendapatkan dukungan dari beberapa temannya di Kroasia. "Saya dapat apresiasi dari Cristian Lovren, dia sangat mendukung saya," tandas Simic.

Let's block ads! (Why?)


https://ift.tt/2B9iWoq

December 10, 2018 at 08:30PM from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com https://ift.tt/2B9iWoq
via IFTTT
Share:

Related Posts:

0 Comments:

Post a Comment