:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/1973154/original/089125200_1520485277-28157159_2019199045070234_1954442769468489728_n.jpg)
Liputan6.com, Jakarta Komedian Denny Cagur terbilang membebaskan anak-anaknya di luar rumah. Salah satunya dengan memiliki pacar. Fabian Muhammad Yahva, putra Denny Cagur yang berusia 10 tahun kini sudah memiliki pacar.
Meski terbilang masih kecil, namun Denny Cagur mengaku putranya sudah memiliki pacar. Mendengar hal tersebut, Denny Cagur sama sekali tak mempermasalahkan.
"Senang sih senang, gue dengar-dengar sudah punya pacar malah. Kelas 4 SD sudah punya pacar, gue nggak pernah ngelarang nggak apa-apa, tapi sering gue bilangin, 'kak laki nggak boleh galauin cewek yah, tugas kita tuh bikin galau cewek'," ujar Denny Cagur saat ditemui di kawasan Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Senin (18/3/2019).
https://ift.tt/2CmTux9
March 19, 2019 at 03:20PM from Berita Hari Ini Terbaru Terkini - Kabar Harian Indonesia | Liputan6.com https://ift.tt/2CmTux9
via IFTTT
0 Comments:
Post a Comment